Bakti Sosial Dalam Rangka HUT Kemerdekaan RI Ke-79 dan HUT Mahkamah Agung RI Ke-79

Bakti Sosial Dalam Rangka HUT Kemerdekaan RI Ke-79 dan HUT Mahkamah Agung RI Ke-79

10 Sep

Written by Super User
Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive
 

CILACAP – Senin, 19 Agustus 2024 bertempat di halaman kantor Pengadilan Negeri Cilacap dilaksanakan Bakti Sosial Dalam Rangka HUT Kemerdekaan RI Ke-79 dan HUT Mahkamah Agung RI Ke-79 berupa pembagian beras kepada warga sekitar kantor Pengadilan Negeri Cilacap. Acara bakti sosial ini merupakan wujud kepedulian dan tanggung jawab sosial dari Pengadilan Negeri Cilacap terhadap masyarakat sekitar.

Copy of Copy of Copy of PN 3 Grid Template - 2024-08-19T113302.046.png